PeweTekno HomePage – Lifestyle Teknology

Review Belajar Coding di Hacktiv8

Mempelajari coding banyak dianggap oleh orang-orang sebagai keterampilan yang sulit untuk dipelajari. Agar bisa sukses dan memahami dengan baik keterampilan ini, Anda membutuhkan kesabaran, konsentrasi, dan juga ketekunan. Namun, usaha yang Anda lakukan untuk...

Review USB Hub Verbatim, USB Hub Premium

Pewetekno.com - Mempunyai USB Hub terbaik bukan suatu yang sulit, sudah banyak marketplace yang menjualnya. Apa itu USB Hub? USB Hub adalah alat yang berfungsi untuk menghubungkan USB ke peripheral tambahan untuk PC atau laptop Anda. Adanya USB Hub ini sebagai port...

Artikel Favorit

Cara Klaim Asuransi Mobil untuk Mobil Baret

Cara Klaim Asuransi Mobil untuk Mobil Baret

Bagi Anda yang punya kendaraan roda empat, tentu harus menggunakan asuransi mobil demi keamanan dan kenyamanan. Pihak asuransi akan melindungi mobil dengan membayar seluruh biaya perbaikan apabila terjadi kecelakaan atau hanya baret. Jika Anda mencari...

Samsung Galaxy S23 Ultra dan Inovasi Terbarunya

Samsung, sebagai salah satu produsen smartphone terbesar di dunia, selalu berinovasi untuk memberikan pengalaman terbaik bagi para penggunanya. Samsung Galaxy S23 Ultra merupakan salah satu inovasi terbaru yang diluncurkan untuk memenuhi kebutuhan pengguna yang...

Cek Sebelum Membeli, Ini Dia Kelebihan dan Kekurangan Vivo Y20

Vivo baru saja meluncurkan produk terbarunya di seri Vivo Y20s, adik dari Vivo Y20. Yang menjadi sorotan kali ini adalah kelebihan dan kekurangan dari Vivo Y20 yang menarik untuk dikupas. Pada bulan Agustus 2020 silam, Vivo Y20 dirilis dan kemudian tak berhenti di...

Siap Hadir, Ini Dia 7 Smartphone Flagship yang Akan Rilis di Bulan November 2020!

Rumornya banyak dari berbagai perusahaan-perusahaan teknologi terkenal seperti, Apple, Google, Huawei dan lainnya akan merilis sebuah smartphone flagship di bulan November 2020. Kalau hal tersebut benar-benar terjadi pastinya akan ada persaingan ketat di dunia...

iPhone 12 Pro Dijual Tanpa Charger, Maunya Apa?

Beberapa waktu lalu, Apple mengumumkan kehadiran iPhone 12 Pro terbaru mereka secara global. Namun, banyak pihak yang terkejut dengan keputusan Apple meniadakan kehadiran charger dan earphone di dalam paket penjualan iPhone 12 Pro mereka ini. Pasti banyak yang...

Ini Dia Produk Apple yang Rilis di Tahun 2020

Pada 14 Oktober 2020 lalu, Apple resmi memperkenalkan generasi iPhone terbarunya, iPhone 12 Pro dan iPhone 12 Max dalam acara virtual yang bertajuk Hi Speed. Produk Apple yang diumumkan tidak hanya iPhone 12, ada beberapa produk Apple lainnya. Rilis Produk Apple...

OPPO RENO 2 dan OPPO RENO 2F, Apa Saja Perbedaannya?

Jakarta, pewetekno.com - Desas-desus yang sudah lama diperbincangkan akhirnya menjadi kenyataan juga. OPPO Indonesia akhirnya resmi memperkenalkan dua series smartphone barunya, OPPO Reno 2 dan OPPO Reno 2F. Smartphone dengan segudang fitur canggih ini menyasar kepada...

Spesifikasi Honor 8A Yang Ciamik, juga Jajaran Smartphone Murah di Kelasnya

Demam gonta-ganti HP akhir-akhir ini semakin marak, ya wajar saja sih ya karena hp atau smartphone sekarang ini bukan termasuk barang mewah. Dari strata masyarakat bawah hingga masyarakat atas semua memmpunya gadget ini. Sebenarnya ini kelanjutan dari artikel...

Honor 10 Lite Indonesia New Launch Product From Honor

Sebagai generasi milenial yang mengalami 3 jaman sangat lekat dengan kehadiran teknologi serta perkembangannya, apalagi menginjak tahun 2019, smartphone bukan sesuatu gadget yang masuk dalam barang mewah, hampir semua kalangan memiliki gadget smartphone. Kehadiran...

Samsung Galaxy S10 Lahir Bersamaan dengan Xiaomi Mi 9

Produsen ponsel pintar Samsung mengumumkan tanggal peluncuran produk flagship barunya, Galaxy S10. Menariknya, Xiaomi Mi 9 juga meluncurkan secara bersamaan pada tanggal yang telah ditentukan. Jadi ya bisa dikatakan Samsung Galaxy S10 lahir bersamaan dengan Xiaomi Mi...

OPPO Indonesia Melakukan Sesi Trade-in OPPO Find X

Melihat respon masyarakat yang baik atas peluncuran OPPO Find X pada tanggal 18 Juli 2018 yang lalu di Jakarta, kini pihak OPPO juga menggelar sesi trade-in Find X. Sesi trade-in ini diadakan di Laguna Atrium Central Park Mall Jakarta. Menjadi kesempatan yang langka...

Belajar SEO untuk Pemula dan Datangkan Traffic

Belajar Search Engine Optimization (SEO) menjadi langkah yang amat penting bagi seseorang yang ingin mendapat penghasilan dari website. Pasalnya website yang memiliki traffic tinggi akan mudah dimonetisasi baik melalui Google adsense atau bentuk monetisasi lain....

Kategori lainnya

Membaca adalah jendela ilmu, dengan membaca kita akan menambah ilmu pengetahuan

Gadget

Smartphone

Notebook

Tool’s

Technology

Reviews

Software

Tutorial

All Categories

PeweTekno.com Membuka Kerjasama

Silakan kontak owner di webpewe.com@gmail.com

Sponsored Post

Sponsored Post
klaim asuransi mobil tergores

Cara Klaim Asuransi Mobil untuk Mobil Baret

Bagi Anda yang punya kendaraan roda empat, tentu harus menggunakan asuransi mobil demi keamanan dan kenyamanan. Pihak asuransi akan melindungi mobil dengan membayar seluruh biaya perbaikan apabila terjadi kecelakaan atau hanya baret. Jika Anda mencari...

Sponsored Post
macam asuransi kendaraan aswata

Macam Asuransi Kendaraan Bermotor dari Aswata

Aswata termasuk perusahaan asuransi umum besar di Indonesia. PT Asuransi Wahana Tata sendiri telah hadir memberikan pelayanan kepada nasabah sejak tahun 1964. Lebih dari 70 kantor cabang tersebar di seluruh wilayah Indonesia dengan dukungan dan dedikasi dari ribuan...

Sponsored Post
Tips Memilih Asuransi Mobil yang Tepat

Tips Memilih Asuransi Mobil yang Tepat

Asuransi mobil merupakan jenis asuransi yang bisa melindungi mobil kamu ketika terjadi hal-hal yang merugikan. Misalnya kerusakan parah akibat bencana atau kecelakaan, pembobolan, pencurian dan risiko lainnya. Bagaimana cara mengetahui produk asuransi mobil yang...

Sponsored Post
memilih hosting yang sesuai

Tips Memilih Hosting yang Sesuai dengan Kebutuhan

Tips Memilih Hosting yang Sesuai dengan Kebutuhan - Bagi Anda yang berencana untuk membuat atau memiliki website sendiri, Anda harus memahami hosting. Nah, hosting ini bisa diibaratkan sebagai 'rumah' website Anda di internet. Oleh karena itu, pemilihan hosting...

Sponsored Post
Mendidik Anak Siap Menghadapi Era VUCA

Mendidik Anak Siap Menghadapi Era VUCA

Apakah sudah pada pernah mendengar istilah Volatility, Uncertainity, Complexity, dan Ambiguity (VUCA) atau era VUCA? VUCA adalah istilah yang diciptakan oleh Warren Bennis dan Burt Nanus, dua pakar ilmu bisnis dan kepemimpinan Amerika. VUCA berkaitan dengan cara...